Jelaskan Pengertian Besaran Pokok

1. jelaskan pengertian besaran pokok, masa, dan waktu Jelaskan pengertian besaran pokok massa dan waktu ​


besaran pokok adalah besaran-besaran utama yang dapat menurunkan besaran-besaran lain dan satuannya telah ditentukan terlebih dahulu.massa adalah sifat fisika dari suatu benda,yang secara umum dapat digunakan untuk mengukur banyaknya materi yang terdapat dalam suatu bendawaktu adalah bagian dari struktur dasar dari alam semesta,sebuah dimensi di mana peristiwa terjadi secara berurutan

Penjelasan:

semoga membantu dan JADIKAN JAWABAN TERCERDAS!!!


2. jelaskan pengertian besaran pokok


Besaran pokok adalah besaran yang satuannya telah ditentukan terlebih dahulu dan tidak diturunkan dari besaran lainnya.

3. jelaskan pengertian besaran pokok


Besaran pokok adalah besaran yang satuannya telah ditetapkan atau didefinisikan terlebih dahulu. Ada 7 besaran pokok di dalam fisikaadalah besaran yang satuanya ditetapkan berdasarkan hasil pengukuran dan hanya dapat diketahui dengan alat ukur

4. jelaskan pengertian besaran pokok


Besaran pokok adalah besaran yang satuannya telah ditetapkan terlebih dahulu. Dalam fisika, besaran pokok adalah besaran yang dipandang berdiri sendiri, tanpa “menurunkan “nya dari besaran - besaran lain. Pada saat ini ditetapkan adanya 7 besaran pokok serta satuannya menurut SI. Segala sesuatu yang dapat diukur pada umumnya mempunyai satuan. 
Contoh besaran pokok: panjang, massa, waktu, suhu, kuat arus listrik, jumlah zat, intensitas cahayBesaran yg satuannya telah didefinisikan terlebih dahulu

5. jelaskan pengertian besaran pokok


besaran yang satuannya menjadi dasar penentuan satuan besaran lainBesaran pokok adalah besaran yang satuanya telah didefinisikan atau sudah ditetapkan.

6. jelaskan pengertian besaran pokok


besaran yang belum diubah dari asal besaran tersebut

7. jelaskan pengertian besaran pokok ​


Jawaban:

Besaran untuk menandai jumlah suatu muatan / barang yang telah disetujui sebagai SI(satuan internasional)

Penjelasan:

Besaran pokok adalah jenis besaran yang satuannya telah didefinisikan atau ditentukan terlebih dahulu. Adapun contoh dari besaran pokok:

-Massa

-Waktu

-Suhu

-Intensitas cahaya

-Panjang

-Kuat arus listrik

-Jumlah zat

Semoga membantu :)


8. Jelaskan pengertian besaran pokok


Besaran pokok adalah besaran yang satuanya telah ditetapkan terlebih dahulu tidak bergantung pada satuan² lain dalam SI.


9. jelaskan pengertian besaran pokok​


Jawaban:

Besaran pokok adalah besaran-besaran utama yang dapat menurunkan besaran-besaran lain dan satuannya telah ditentukan terlebih dahulu.

Contohnya : panjang, untuk mengukur jarak antara dua titik


10. Jelaskan pengertian besaran pokok ?​


Jawaban:

besaran pokok

Besaran Pokok adalah besaran yang satuannya telah ditetapkan terlebih dahulu dan tidak bergantung pada besaran lainnya.

penjelasan:

Contoh besaran pokok :

No. Besaran Pokok ⇒ Satuan

Massa ⇒ Kilogram (kg)

Panjang ⇒ meter (m)

Waktu ⇒ sekon (s)

Arus listrik ⇒ Ampere (A)

Temperatur ⇒ Kelvin (K)

Jumlah Zat ⇒ mol (mol)

Intensitas Cahaya ⇒ Candela (cd)

see you

maaf kalo tulisannya Doble karena brainly aku error!

by: Raisha


Video Terkait Jelaskan Pengertian Besaran Pokok