Kondisi Geografis Kamboja

1. Kondisi geografis kamboja


Jawaban:

Letak Geografis Kamboja

Berdasarkan letak geografisnya, beberapa bagian negara Kamboja memang berbatasan langsung dengan beberapa negara Asia Tenggara lainnya. Terletak di kawasan Indocina, Kamboja memiliki luas wilayah sebesar 181.035 km2 dengan 2% diantaranya adalah wilayah perairan. Bisa dibilang kenampakan alam dari Kamboja ini cukup unik karena memiliki bentuk seperti sebuah piring. Berikut ini adalah letak geografis Kamboja yang notabenenya berbatasan langsung dengan negara-negara Asia Tenggara lain:

Di sebelah Utara berbatasan dengan negara Laos dan Thailand  

Di sebelah Selatan berbatasan dengan Teluk Thailand  

Sebelah Timur Kamboja berbatasan langsung dengan Vietnam  

Di bagian barat berbatasan dengan Thailand

Penjelasan:

maaf kalo salah


2. kondisi geografis Kamboja​


Jawaban:

Geografis Kamboja

Terletak di kawasan Indocina, Kamboja memiliki luas wilayah sebesar 181.035 km2 dengan 2% diantaranya adalah wilayah perairan. Sebelah Timur Kamboja berbatasan langsung dengan Vietnam. Di bagian barat berbatasan dengan Thailand.


3. kondisi geografis kamboja​


Jawaban:

Secara geografis, Kamboja berbatasan dengan Thailand di barat dan utara, Laos di timur laut dan Vietnam di timur dan tenggara. Kenampakan geografis yang menarik di Kamboja ialah adanya dataran lacustrine yang terbentuk akibat banjir di Tonle Sap.

Penjelasan:

semoga membantu

maaf kalau salah

1. Letak dan luas

Kamboja terletak di semenanjung indocina.Luas wilayahnya 181.041 km². Letak astronomis Kamboja adalah 10 LU-13 LU dan 102 BT-105° BT. Batas wilayahnya, di sebelah utara berbatasan dengan Laos, sebelah barat berbatasan dengan Thailand, sebelah barat daya berbatasan dengan Teluk Siam, sedangkan di sebelah timur dan selatan berbatasan dengan Vietnam.

2. Iklim

Kamboja dipengaruhi iklim tropis musim. musim hujan jatuh pada bulan April hingga Oktober.musim kemarau jatuh pada bulan November hingga Mei

3. Bentang alam

sebagian besar wilayah Kamboja merupakan dataran rendah. di bagian timur terdapat dataran tinggi yang bergelombang. di bagian barat daya terdapat pegunungan kardamon.di sebelah utara terdapat pegunungan dangrek. Kamboja dilewati sungai Mekong. pada musim hujan di sekitar sungai Mekong mengalami banjir banjir ini umumnya terjadi tiap tahun

4. Flora dan fauna

Kamboja memiliki hutan hujan tropis yang hijau sepanjang tahun. terdapat banyak jenis flora dan fauna Kamboja. flora Kamboja antara lain pohon Palma borassus dan lamtoro. adapun fauna di Kamboja antara lain kukang kerdil,seladang atau bison india,dhole (anj*ng liar) serta burung belibis,kuao,merak,dan itik liar


4. persamaan kondisi geografis Vietnam dan Kamboja​


Jawaban:

1. Vietnam

merupakan sebuah negara yang berlokasi di Asia Tenggara, lebih tepatnya berada pinggiran sebelah timur semenanjung Indochina dan mencakup luas sekitar 331,211.6 kilometer persegi, dengan 25% dari luas total tersebut di tanami pada tahun 1987. Negara ini berbatasan dengan Teluk Thailand, Teluk Tonkin, dan Samudera Pasifik, disamping China, Laos, dan Kamboja. Negara ini berbentuk huruf S yang memanjang dari arah utara ke selatan dengan panjang mencapai 1,650 kilometer dan sekitar 50 kilometer adalah titik lebar tersempit. Dengan panjang pesisir sepanjang 3,260 kilometer, tidak termasuk pesisir-pesisir di pulau-pulau, Vietnam mengklaim 12 mil laut (22,2 km; 13,8 mi) sebagai batas tetitori perairan, dengan tambahan 12 mil laut (22,2 km; 13,8 mi) sebagai zona pengamanan dan 200 mil laut (370,4 km; 230,2 mi) sebagai zona ekonomi ekslusif.

2. Kamboja

Kamboja merupakan negara Republik yang terletak di bagian barat daya Semenanjung Indochina. Ibu kota negara ini berada di Phnom Penh. Sebagian besar wilayah Kamboja merupakan dataran rendah berupa dataran aluvial, yang menutupi hampir seluruh bagian tengah wilayah Kamboja. Di bagian timur, terdapat dataran tinggi yang bergelombang. Di bagian barat daya, terhampar Pegunungan Kardamom. Adapun di sebelah utara terdapat Pegunungan Dangrek.

Kamboja dipengaruhi iklim tropis musim. Musim kemarau jatuh pada bulan November hingga Mei. Adapun musim hujan jatuh pada bulan April hingga Oktober. Hampir 75% wilayah Kamboja ditutupi hutan. Namun demikian, curah hujan yang tidak merata mengakibatkan jenis flora yang tumbuh cukup bervariasi. Di daerah yang memiliki curah hujan tinggi, terdapat hutan hujan tropis yang hijau sepanjang tahun. Di daerah dengan curah hujan lebih rendah, terdapat hutan yang terdiri dari atas sabana dan pohon-pohon yang dapat berganti daun.

Suku bangsa yang paling banyak di Kamboja adalah bangsa Khmer. Jumlahnya mencakup 88% dari seluruh penduduk. Selain kelompok Khmer, terdapat juga kelompok Cina dan Vietnam yang masing-masing mencapai 4,5% dari seluruh penduduk Kamboja.Kegiatan ekonomi Kamboja bertumpu pada sektor pertanian. Jenis tanaman utamanya adalah padi. Sekitar 80% lahan pertanian ditanami padi. Tanaman ini dibudidayakan terutama di daerah dataran besar Danau (Tonle) Sap dan Sungai Mekong.Sebelum periode 1970-an, Kamboja merupakan salah satu negara pengekspor beras. Namun, akibat terjadinya perang sipil, Kamboja harus mengimpor beras sejak 1974. Tanaman lain yang juga dibudidayakan antara lain karet, umbi-umbian, jagung, buncis, dan tembakau. Kegiatan industri Kamboja baru mulai berkembang kembali pada awal 1990-an (setelah perang). Industri yang banyak diusahakan meliputi industri semen dan pengolahan karet.

Penjelasan:


5. Kondisi geografis negara kamboja


Secara astronomis, Kamboja terletak pada 10 LU – 15 LU dan 102 BT – 108 BT. Adapun secara geografis, Kamboja terletak di Semenanjung Indocina. Batas-batas wilayah Kamboja yaitu:
1) Sebelah utara: Thailand dan Laos.
2) Sebelah timur: Vietnam.
3) Sebelah selatan: Teluk Siam.
4) Sebelah barat: Thailand.
Maaf ya kalo salah

6. Apa pemanfaatan kondisi geografis kamboja?


Jawaban:

Geografi. Kamboja mempunyai area seluas 181.035 km2. Berbatasan dengan Thailand di barat dan utara, Laos di timurlaut dan Vietnam di timur dan tenggara. Kenampakan geografis yang menarik di Kamboja ialah adanya dataran lacustrine yang terbentuk akibat banjir di Tonle Sap.


7. kondisi geografis negara kamboja adlh​


Secara geografis negara kamboja terletak di semenanjung indochina.

8. Bagaimana pemanfaatan kondisi geografis Negara Kamboja​


Jawaban:

Letak Geografis Kamboja

Terletak di kawasan Indocina, Kamboja memiliki luas wilayah sebesar 181.035 km2 dengan 2% diantaranya adalah wilayah perairan.Sebelah Timur Kamboja berbatasan langsung dengan Vietnam. Di bagian barat berbatasan dengan Thailand.


9. Jelaskan kondisi geografis negara kamboja ?


Sebelah utara=Laos dan thailand sebelah timur= vietnam. sebelah barat=Thailand sebelah selatan =teluk Thailand

10. apa kondisi geografis negara kamboja


utara= Thailan dan Laos
timur= Vietnam
barat= Thailand
selatan= Teluk Thailand

Video Terkait Kondisi Geografis Kamboja